Langsung ke konten utama

About us

Halo teman semua, perkenalkan nama saya afdhal mahara penulis sekaligus pemilik dari sebuah blog sederhana bernama cara informatika, blog ini dibuat pada tahun 2017 yang mana itu saat saya semester 3 di perkuliahan, sebelum nya saya juga menulis dan membuat beberapa blog pada tahun 2014 saat saya pertama kali mengenal blog, namun semua itu hanya karna saat itu saya penasaran dan ingin coba-coba saja.

blog cara informatika ini, awalnya cuma sebagai buku catatan dan menyimpan tugas tugas semasa kuliah, karna saya berkuliah di jurusan komputer yang lebih tepatnya teknik informatika, yang mungkin tidak membawa buku ke kampus karna tugas dan materi biasanya langsung melalui media komputer, oleh karena itu awalnya saya buat blog ini, dan pada saat itu blog ini sudah tidak di tulis sejak 2018 awal, dan blog ini juga tidak mementingkan seo ataupun optimasi blog karna tujuannya hanya sebagai catatan saja.

di tahun 2020 bertepatan dengan tamatnya saya kuliah namun tertunda wisuda dikarenakan bencana yang menimpa semua orang, saya dengan iseng membuka dan melihat lihat blog saya ini, dan saya sedikit terkejut karna ada beberapa tulisan yang view nya banyak, dan saat saya ketik di google, saya tidak menyangka bahwa tulisan saya ini berada di page pertama di google, disana saya mulai termotifasi dan ingin membangun kembali blog ini dengan sungguh-sungguh

beberapa tulisan lama saya hapus, dan tulisan-tulisan yang berada di page pertama, saya perbaiki dan meletakkan kontak saya disana agar dapat merespon bila ada yang bertanya tentang materi di blog saya, saat saya menulis halaman ini, saya sedang belajar lebih banyak tentang optimasi dan juga membangun blog ini menjadi lebih baik lagi.

harapan saya kedepannya blog ini dapat bermanfaat dan berkembang lebih baik lagi, terimakasih bagi yang mau meluangkan waktu membaca halaman about us ini, terimakasih karna telah berkunjung ke blog ini, semoga blog ini dapat memberikan manfaat bagi teman-teman yang sudah datang dan membaca di sini..

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Coding Warna OpenGL

BELAJAR OPENGL - Dalam Membuat project OpenGL yang mana tidak terlepas dengan yang namanya gambar , nah gambar ini pasti memiliki warna dan dalam OpenGL yang mana untuk membuat warna diperlukan Koding, dan disini saya akan membahas warna opengl, sebelumnya Terimakasih bagi teman-teman yang sudah mengunjungi blog cara informatika yang masih sederhana ini, pada tulisan kali ini saya akan membahas tentang koding warna pada opengl atau bisa juga disebut sebagai pewarnaan pada opengl, koding pewarnaan pada OpenGL sebenarnya sangatlah lengkap dan kita sebenarnya dapat memberikan warna apapun yang kita mau, namun disini saya akan membagikan atau mengkategorikan kriteria warna agar dapat dengan mudah di pahami. Sebelum itu kita bahas sedikit tentang OpenGL, di dalam Belajar OpenGL kita dapat membuat Gambar 2D atau 3D menggunakan bahasa pembrograman C atau C++, biasanya opengl kita pelajari dalam perkuliahan contohnya jika kita mengambil jurusan Teknik Informatika atau jurusan komputer l

MEMBUAT GAMBAR RUMAH 3D DI OPENGL

GAMBAR 3D OPENGL - Gambar rumah 3D (tiga dimensi) merupakan salah satu contoh project 3d opengl menggunakan bahasa pemrograman C++  dan juga Glut OpenGl, biasanya dipelajari dalam komputer grafik atau grafika komputer , untuk memulai membuat project biasanya memerlukan software compiler yang berfungsi untuk build dan run bahasa C++, contohnya yaitu Microsoft visual C++, Dev C++. Codeblocks dan sejenisnya, disini juga dibutuhkan Glut sebagai library OpenGL itu sendiri. DOWNLOAD SOURCE CODE NB : Link download menggunakan shortlink jadi silahkan lewati iklannya terimakasih Compiler yang saya gunakan adalah codeblocks, untuk isi koding semuanya sama dan mungkin yang berbeda hanya di bagian lokasi dan cara pemasangan untuk glut nya saja. BACA JUGA  CARA INSTAL DAN PEMASANGAN GLUT DI CODEBLOCKS GAMBAR RUMAH 3D DI OPENGL Project rumah 3d ini merupakan contoh yang dapat diambil dan digunakan sebagai bahan pembelajaran, untuk kodingnya sudah tersedia di bawah ini dan juga beserta pembahasan ko

Cara Membuat Lingkaran di OpenGL

Belajar OpenGL , Halo teman-teman, terimakasih telah berkunjung ke blog sederhana saya Cara Informatika, pada tulisan kali ini masih pada materi belajar OpenGL, kita akan belajar bagaimana membuat sebuah lingkaran menggunakan OpenGL, seperti yang kita tau OpenGL biasanya di pelajari dalam mata kuliah Komputer Grafik ataupun Grafika Komputer, dalam OpenGL kita belajar bagaimana cara membuat Gambar 2D dan 3D menggunakan bahasa pemrograman C++ dan bisa juga menggunakan bahasa pemrograman C, yang mana kita menulis dan menjalankan bahasa pemrograman menggunakan software seperti Microsoft visual C++ yang sudah kita pasangkan Glut agar OpenGL dapat terbaca dan dapat di jalankan. Selain Microsoft Visual C++ ada banyak software yang dapat di gunakan dalam belajar OpenGL contohnya Dev-C++ dan Codeblocks yang penting adalah software itu memiliki fungsi yang sama yaitu dapat menulis dan menjalankan bahasa pemrograman C dan C++ dan juga dapat di pasangkan dengan Glut OpenGL, namun biasanya ya